Langsung ke konten utama
SELAMAT DATANG DI WEB BLOG BANARAN 2, KALURAHAN BANARAN, PLAYEN , GUNUNGKIDUL, YOGYAKARTA

NYADRAN DI SENDANG PLANANGAN DESA BANARAN 2016


Nyadran adalah serangkaian upacara yang dilakukan oleh masyarakat Jawa.

Nyadran ini dilaksanakan oleh warga Desa Banaran bersamaan di Empat tempat yaitu di Sendang Petak 17 yang berdekatan dengan Padukuhan dusun Banaran 2, Sendang yang ada di utara Padukuhan Banaran 3, sendang Mojo yang berada di ujung kulon padukuhan Banaran 5 dan pada kesempatan ini yang dapat admin dokumentasi hanya di Sendang Planangan yang berada di Banaran 4.

Serangkaian Nyadran yang ada di Desa Banaran dapat di lihat melalui Link berikut KLIK DI SINI



Warga Desa Banaran melaksanakan acara Nyadran ini sebagai simbolis bukti kesuksesan, keberhasilan dalam panen pertaniannya yang dilakukan setahun sekali, biasanya seminggu sebelum acara Pesta rakyat yaitu Hari Bersih Desa (RASULAN).
Dari sinilah kami Admin sedikit berbagi tentang seputar warga Desa Banaran dalam pelaksanaan melaksanakan Genduri Nyadran.












 


 

Info seputar Nyadran untuk Padukuhan Dusun Banaran 6, 7, 8 selengkapnya silahkan KLIK DI SINI

Demikian hasil dokumentasi kami di tahun 2016 ini, semoga bermanfaat.




Komentar