Langsung ke konten utama
SELAMAT DATANG DI WEB BLOG BANARAN 2, KALURAHAN BANARAN, PLAYEN , GUNUNGKIDUL, YOGYAKARTA

KRUPUK LEMPENG BUATAN SENDIRI


Tak asing lagi mendengarnya Kerupuk Lempeng di daerah kita. Kerupuk lempeng adalah makanan tradisional yang biasanya berbentuk bulat atau kotak yang terbuat dari singkong/ubikayu.makanan ringan ini mempunyai berbagai macam rasa seperti pedas,manis , dan gurih.kerupuk lempeng pun sudah bisa di temukan di berbagai daerah. 
Di Dusun Banaran pun bisa kita jumpai pada Ibu Rumah tangga yang dengan tekunnya dan Hobby untuk membuat Kerupuk Lempeng seperti ini.




Seperti apa sih kerupuk lempeng itu, nah sobat semua bisa lihat di sini tentunya, beragam bentuk dan rupa tentunya, Cara membuat kerupuk lempeng ini sangat mudah dan tak perlu biaya yang mahal adapun bahan-bahan untuk membuatnya pun mudah di cari di Gunungkidul. Tinggal kita saja yang mau berkretif dan tekun tidaknya untuk membuat berbagai macam krupuk seperti yang ada di bawah ini.

 

Nah bagi yang menginginkan Kerupuk yang di buat oleh warga Dusun Banaran ini bisa konfirmasi di sini. Adapun harganya masih terjangkau dan nikmati saja kerenyahannya dan enak serta gurihnya krupuk yang di buat oleh Ibu rumah tangga yang ada di Banaran du ini. 

Bagi yang minat Bisa tanyakan langsung silahkan Join Gabung Grup di WA (WhatsApp) KLIK DI SINI  atau mungkin di Facebook nya langsung Silahkan KLIK DI SINI.

Demikian dari kami Admin semoga bermanfaat. terima kasih atas kunjungannya.  

Komentar